Pelatihan Bisnis Retail untuk Pensiunan adalah program yang dirancang untuk memberikan persiapan teknis membangun supermarket di masa pensiun. Supermarket Lokal menjadi salah satu unit usaha yang sangat menguntungkan di bidang retail, merupakan bisnis yang mendukung kebutuhan pokok konsumen sehari-hari.

Membangun supermarket lokal tidak se simple stok dan menjual barang, ternyata bisnis ini membutuhkan banyak detail yang perlu direncanakan mulai dari pemilihan lokasi, studi pasar, manajemen inventaris hingga penataan letak barang juga sangat penting.

Penataan barang supermarket menggunakan konsep Unity of Need atau menempatkan produk produk yang memiliki keterkaitan dalam satu display. Hal ini dilakukan agar memberikan pengalaman berbelanja yang nyaman dan meningkatkan penjualan lintas produk, sebagai contoh menempatkan sabun mandi dengan pasta gigi akan menginspirasi pelanggan untuk membeli lebih banyak barang sekaligus.

Materi Pelatihan Bisnis Retail untuk Pensiunan

  1. Bagaimana mencari supplier terbaik?
  2. Penataan Lay Out Toko
  3. Pengaturan SDM yang baik
  4. Membuat program promosi yang produktif
  5. Menentukan media promosi secara ekonomis dan efektif
  6. Membina hubungan baik dengan vendor
  7. Membuat pengelompokan barang sesuai dengan kebutuhan Toko
  8. Melakukan analisa inventory
  9. Penataan barang yang tidak merugikan
  10. Penataan Display Toko yang menarik (unity of need)
  11. Stock Opname
  12. Peran dan fungsi IT
  13. Pelayanan dan Complain Handling
  14. Budgeting Usaha Retail

Supermarket adalah tempat yang sangat populer untuk berbelanja sehari-hari dan menyediakan banyak kebutuhan konsumen. untuk memenangkan kepercayaan pelanggan sangat penting menjaga pelayanan dengan menerapkan SOP pada SDM, selain itu anda juga bisa bersaing dalam harga dengan memberikan berbagai promo menarik

Dengan mengikuti pelatihan ini anda juga akan mendapatkan banyak sharing usaha diluar materi teknis yang sangat membantu dalam menjaga kestabilan bisnis supermarket lokal ini, kami juga memberikan akses konsultasi online tanpa batas waktu untuk peserta.

Baca Juga : Persiapan Masa Pensiun Pelatihan Bisnis Jasa Laundry

————————————————————

Potensi Learning & Development sebagai training provider mpp hadir untuk membantu karyawan membangun fondasi yang kokoh untuk masa pensiun yang produktif,memuaskan, dan bermakna. Karna Masa Pensiun itu Bernilai!


Informasi dan konsultasi seputar layanan edukasi terintegrasi Program Masa Persiapan Pensiun Potensi Learning & Development, Anda dapat menghubungi:
PT Eventama Solusi Kreatif (GOUKM Group)
Call / Whatsapp : 0813 8831 9900 (Vira) / 0812 8897 7785 (Defi)
Email : [email protected]
Website : www.pensiunbernilai.com