Apakah Anda mendekati tahap pensiun dalam karir Anda? Jika iya, maka saatnya Anda mempersiapkan diri dengan baik untuk memastikan masa pensiun sejahtera dan seperti yang anda inginkan. Jadwal Pelatihan Pensiun reguller merupakan kelas publik yang bisa di ikuti karyawan umum berbeda perusahaan.

Pelatihan masa persiapan pensiun dirancang khusus untuk membantu Anda mempersiapkan masa pensiun dengan lancar dan memaksimalkan manfaat dari tahun-tahun pensiun yang akan datang. Pelatihan MPP ini mengambil program Pensionpreneur dimana program ini dirancang untuk mempersiapkan peserta untuk memulai usaha di masa pensiun.

Jadwal Pelatihan Pensiun Reguller Tahun 2023

28 – 30 November 2023

Program MPP Pensionpreneur

Materi :

  • Psikologi Pensiun
  • Keuangan Pensiun
  • Kewirausahaan
  • Pelatihan Hard Skill


5 – 7 Desember 2023

Program MPP Pensionpreneur

Materi :

  • Psikologi Pensiun
  • Keuangan Pensiun
  • Kewirausahaan
  • Pelatihan Hard Skill

20 – 22 Februari 2024

Program MPP Pensionpreneur

Materi :

  • Psikologi Pensiun
  • Keuangan Pensiun
  • Kewirausahaan
  • Pelatihan Hard Skill

23 – 25 April 2024

Program MPP Pensionpreneur

Materi :

  • Psikologi Pensiun
  • Keuangan Pensiun
  • Kewirausahaan
  • Pelatihan Hard Skill

Klik disini untuk selengkapnya jadwal Pelatihan MPP

Potensi Learning & Development hadir untuk membantu karyawan membangun fondasi yang kokoh untuk masa pensiun yang produktif, memuaskan, dan bermakna. Karna Masa Pensiun itu Bernilai!

Informasi dan konsultasi seputar layanan edukasi terintegrasi Program Masa Persiapan Pensiun Potensi Learning & Development, Anda dapat menghubungi:

PT Eventama Solusi Kreatif (GOUKM Group)
Call / Whatsapp              : 0813 8831 9900 (Vira) / 0812 8897 7785 (Defi)
Email                                   : [email protected]
Website                              : www.pensiunbernilai.com